Tips Memilih Seragam untuk Bridesmaid

0

Tips Memilih Seragam untuk Bridesmaid – Kehadiran bridesmaid dalam pernikahan sangatlah penting. Sekelompok pengiring pengantin perempuan tersebut menjadi bagian yang krusial dalam pesta pernikahan. Mereka terdiri dari teman-teman dekat yang mengiringi kehidupan sang pengantin wanita, yang dirasa mempunyai andil besar dalam proses pernikahan.

Kehadiran bridesmaid memang dirasa sebatas membantu dalam hal detail-detail acara pernikahan, seperti mengiringi pengantin saat prosesi kirab menuju pelaminan. Mereka juga yang menjadi asisten pribadi pengantin dan yang menghubungkan kebutuhan pasangan di pelaminan dengan pihak penyelenggara. Namun, lebih jauh daripada itu, kehadiran bridesmaid memiliki peran dalam mensuport secara mental bagi pasangan pengantin.

source : instagram.com/mayadstudios

Memilih sahabat maupun kerabat dekat sebagai bridesmaid dalam acara pernikahan berarti memberikan kepercayaan kepada mereka dan hal itu menunjukan bahwa sahabat tersebut sangat dekat sehingga dianggap spesial oleh pasangan pengantin. Biasanya, beberapa bulan sebelum acara pernikahan digelar, calon pengantin memberikan seragam untuk digunakan oleh bridesmaid dalam prosesi pernikahan. Ada beberapa tips dalam memilih seragam yang akan diberikan kepada bridesmaid dalam pernikahan kalian. Berikut penjelasannya:

source : instagram.com/bridesmaidoutfit

Leave A Reply

Your email address will not be published.